Frogfish

Published by Kafe Penyelaman on

Loading

Ikan Frogfish merupakan salah satu hewan favorit di bawah laut, bagi para penyelam dan khususnya bagi fotografer bawah laut.

Bentuk tubuh serta tingkah lakunya mirip dengan hewan katak yang sering kita jumpai di darat.

Ikan Frogfish menggunakan sirip dada di bagian depan dan sirip perut dibagian belakang untuk merayap mirip sebagai kaki.

Warna dan bentuk ikan frogfish yang unik, serta kepandaiannya berkamuflase dengan lingkungan sekitarnya, menjadikan penyelaman sebagai petualangan yang seru.

Keunikan lainnya di bagian kepala ada semacam antena yang digunakan untuk memancing perhatian mangsanya, ketika mangsanya berada di depannya dengan cepat ikan ini akan menghisapnya.

Bagaimana dengan anda?

Baca juga :
Ikan Kepe-kepe Moncong Panjang
9 Jenis Ikan di Kepulauan Aru Dekat Kerabatnya di Perairan Australia Bagian Utara
Hebat! 10 Ikan Komersial ini menentukan Kesehatan Karang
Menghentikan Ancaman Kepunahan Ikan Napoleon, Mungkinkah?
13 Lokasi Wreck Dive Menakjubkan di Indonesia

6 Jenis Hiu Berjalan Mendapat Perlindungan Penuh
Keindahan Taman Laut Pulau Weh
Tantangan di Bawah Air
Ikan Matahari dari Nusa Penida
Pulau Sepa Si Cantik di Teluk Jakarta
Flame Scallop at Liberty Wreck

Galeri Frogfish :

Categories: REEF STORIES

Kafe Penyelaman

As an archipelago country, Indonesia has area covered with waters bigger than land. Kafe Penyelaman wants to improve the business scope in underwater services to explore how beautiful marine life and ecosystem. Our company is an Indonesian dive center based in Cibubur and undertakes tasks covering all over Indonesia waters. Our orientation is to provide professionalism, customer focused services and competitive cost effective solution. We are supported by professional, skilled and experienced diver and scientist coral reef expert in order to ensure accurate and competent service delivery, endeavouring at all times to satisfied our client safety, quality, technical and commercial objective.